Ingin tetap minum susu namun tak ingin berat badan membengkak? Coba deh
konsumsi susu kedelai. Selain rendah kalori, susu kedelai kaya serat
yang mampu membuat perut kenyang tahan lama.
Bahan-bahan;
- 2genggam kedelai
- 7sdm gula pasir atau sesuai selera
- air secukupnya
- 1/2sdt garam
cara membuat;
- rendam kedelai selama 1malam
- blender kedelai dengan 1gelas air
- masak kedelai yang sudah di blender sampai mendidih
- lalu angkat dan saring
- tambahkan gula dan garam
selamat mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar